Laporan Pertanggung Jawaban
Ikatan Mahasiswa Teknik Industri
Fakultas Teknik-UMB
Periode 2013/2014
TEKNIK INDUSTRI
Universitas Mercu Buana
18 Juli 2012 - 25 Juni 2013
Universitas Mercu Buana
18 Juli 2012 - 25 Juni 2013
”Event of Industry, Unity in Diversity”
Deskripsi Cover Depan LPJ Kepengurusan IMTI 2012/2013 |
Ikatan
Mahasiswa Teknik Industri Universitas Mercu Buana (IMTI-FT UMB)
menyelenggarakan Industrial Event 2013 di UMB @Atrium Gedung E, Kampus Meruya,
Jakarta, 27/5/13. Dalam
kajian Acara Opening Caremony kali ini mengangkat tema "Event of
Industry,Unity in Diversity" dengan nara sumber adalah Ir. Ambiya Pitoyo,M.Sc. (Pembicara Utama), Ir. Hendri,MT (Pembicara), Imam Hidayah,ST.MT. (Pembina kemahasiswaan FT UMB) Rudini Mulya (Ketua Umum Ikatan Mahasiswa Teknik Industri-IMTI FT UMB
dan Ir. Muhammad Kholil,MT. (Ketua Program
Studi Teknik Industri-UMB) Sedangkan yang bertindak sebagai moderator dalam Opening Caremony kali ini adalah Niken Handayani,ST,MT. Talk Show kali ini membahas dan mengkaji masalah
tentang pentingnya background pendidikan Teknik Industri dan Dunia
Industri bagi para mahasiswa yang tidak hanya ingin berkiprah di Indonesia
namun hingga ke kancah Internasional.
KATA PENGANTAR
Segala puji dan syukur kami panjatkan
atas nikmat, karunia dan hidayah ke hadirat Allah SWT sehingga
akhirnya kami dapat menyelesaikan laporan acara
ini dengan judul “LPJ Agenda
Kegiatan IMTI Priode 2012-2013”.
Laporan
LPJ ini merupakan salah
satu bentuk perwujudan
atas suksesnya acara
yang diselenggarakan oleh Ikatan
Mahasiswa Teknik Industri.
Penulisan laporan ini
bertujuan agar para pembaca dapat
mengetahui jalannya agenda ini.
Pada kesempatan ini dengan segala
ketulusan hati, kami ingin mengucapkan terima kasih. yang sebesar-besarnya kepada
semua pihak yang telah memberikan bantuan sehingga acara
ini dapat terlaksana dengan baik, terutama kepada :
1. Bapak Ir.
Muhammad Kholil, MT, selaku Kepala Program Studi.
2. Seluruh Dosen
yang memberikan bantuan serta semangat.
3. Keluarga
Besar-Teknik Industri (IMTI) Angkatan 2010 yang telah berjuang dan
berpartisipasi untuk menyukseskan agenda Proker IMTI Priode 2012-2013 ini.
4. Keluarga Besar
Teknik Industri (UMB) yang telah berpartisipasi aktif.
Kami menyadari
sepenuhnya bahwa dalam penyusunan LPJ Agenda ini masih
banyak kekurangan dan jauh dari
kesempurnaan, untuk itu kami sangat berharap agenda kepengurusan IMTI selanjutnya
dapat lebih baik. Hari ini IMTI sudah berusia 12 tahun maka
sangat penting bagi saya setiap kader dalam menatap masa depan IMTI sesuai
dengan apa yang diharapakan oleh pendirinya, yaitu mewujudkan organisasi
mahasiswa yang diharapkan mampu memperjuangkan, membangun, dan menjadikan organisasi
IMTI The
Intellectual Community Of Industrial
Engineer.
VISI DAN MISI
IKATAN MAHASISWA TEKNIK INDUSTRI
UNIVERSITAS MERCU BUANA
Diakhir kata saya hanya ingin mempertegas
kepada seluruh calon kader maupun yang sudah menjadi kader IMTI, jangan pernah bertanya apa yang IMTI
berikan pada dirimu ?, tapi tanyakan apa yang kau berikan untuk IMTI ?.
Terima Kasih dan Selamat Berjuang.
Salam Industri.....
Salam Unity....
wassalamu’alaikum .wr.wb.
Salam Industri.....
Salam Unity....
wassalamu’alaikum .wr.wb.
Kepala
Program Studi
Teknik Industri Universitas Mercu Buana |
Jakarta,
25 Juni 2013
Ketua Umum Ikatan Mahasiswa Teknik Industri Universitas Mercu Buana |
Ir. Muhammad Kholil, MT.
|
Rudini Mulya Daulay
|
VISI DAN MISI
IKATAN MAHASISWA TEKNIK INDUSTRI
UNIVERSITAS MERCU BUANA
Visi
“ Menjadikan IMTI-FT UMB sebagai unsur
perekat mahasiswa Program Studi Teknik Industri untuk membentuk seorang
Industriawan yang Berkarakter, Cerdas, Berjiwa Profesional dan menjadi terdepan
dalam bidang keilmuaan Teknik Industri “
Misi
1. Mewujudkan mahasiswa yang berkemampuan Kompetitif dan
Profesionalisme melalui kegiatan-kegiatan yang berlatar belakang keilmuaan
Teknik Industri melalui IMTI-FT UMB.
2.
Menjadikan IMTI-FT UMB yang Mandiri, Inklusif, Responsive dengan
mengakar pada Demokrasi, semangat kekeluargaan dan kerjasama diantara mahasiswa
Program Studi Teknik Industri dalam mengembangkan Intelektual mahasiswa Teknik
Industri.
3.Mewujudkan kesejahteraan dikalangan mahasiswa Teknik Industri
serta menegakkan Eksistensi mahasiswa Program Studi Teknik Industri untuk ikut
memberikan kontribusi positif bagi Universitas Mercu Buana dan Masyarakat.
BUDAYA KERJA
IKATAN MAHASISWA TEKNIK INDUSTRI
UNIVERSITAS MERCU BUANA
IKATAN MAHASISWA TEKNIK INDUSTRI
UNIVERSITAS MERCU BUANA
1.
Religius
2.
Demokratis
3.
Mandiri
4.
Kekeluargaan
5.
Adil
Akademikus dan Profesional
DAFTAR
ISI
1.
Dunia Kampus
2.
HALBIL dan Syukuran HUT IMTI ke XII
3.
Talk Show Teknik Industri
4.
Baksos SEMTIPA Gunung Papandayan
5.
Gathering Industri Pulau
Adam Damar Besar
6.
Bakti Sosial Kp. Muara
Baru-Pluit, Jakarta Utara
7.
Studi Kunjugan Eksekursi Industri PT.Sidomuncul &
PT.CocaCola
8.
Studi Banding Kekampus UNDIP
9.
Prototype SERTIFIKAT Kepengurusan IMTI
10.
Prototype Media Seputar Teknik Industri (MESTI)
11.
Forum Keakraban Teknik Industri (Fokerti) ke XII
12.
Studi Banding Manajemen Pengolahan Organisasi ke UGM
13.
Seminar Inovasi Teknologi
14.
Pelatihan Pengembangan Kepemimpinan Dasar (PPDK) ke XII
15.
Seminar Interpersonal Communication
16.
Pelatihan Akademik dan Workshop PKM
17.
Festival Teknik Industri, Gelar KPKM dan Pemilihan Mawapres
18.
Donor Darah IMTI Peduli
19.
Liga Futsall Teknik Industri (LTI-UMB 2013)
20.
Pelatihan Sofware PomWin dan WinQSB
21.
Seminar Ketahanan Energi Nasional
22.
Pemilu Raya (PEMIRA) IMTI-FT UMB
23.
SERTIJAB IMTI-FT UMB
Deskripsi Cover Belakang LPJ Kepengurusan IMTI 2012/2013 |
Komisi Pemilihan Umum & Serah Terima Jabatan IMTI Kepengurusan 2013
Deskripsi of Debate Candidat IMTI 2013/2014 |
? Pendahuluan
Ikatan
Mahasiswa Teknik Industri (IMTI), Dalam rangka pergantian pengurus baru IMTI Periode 2012/2013, diadakan nya Sidang Umum yang membahas tentang aturan-aturan dan Anggaran Dasar Rumah Tangga
Tingkat Jurusan yaitu Jurusan Teknik Industri Universitas Mercu Buana. Kegiatan ini
membahas tentang bagaimana keorganisasian yang ada di Jurusan teknik Industri dan juga aturan aturan yang berlaku,
mulai dari pembuatan proposal sampai dengan pembuatan laporan pertanggung
jawaban kegiatan. Selain itu juga dibahas tentang anggaran dana yang berlaku
selama menjabat sebagai Ketua Umum IMTI.
Para Kandidat Calon Ketua Umum IMTI 2013/2014 |
Suasana Debat Ketua Umum IMTI-FT UMB 2013/2014 |
? Nama Kegiatan
“Komisi
Pemilihan Umum Dan Serah Terima Jabatan 2013”
?
Landasan
Operasional
§ Tri Darma
Perguruan Tinggi
§ Program Kerja
Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas TeknikUMB
?
Tujuan Kegiatan
a. Sarana menambah kemampuan dan pengetahuan mahasiswa dalam
hal
berkomunikasi
dan Bersifat Kreatif.
dan Bersifat Kreatif.
b. Menumbuhkan semangat kompetisi dengan menjunjung tinggi
nilai sportifitas.
c.
Menjalin persaudaraan di kalangan mahasiswa dan calon mahasiswa,
khususnya di Jurusan Teknik Industri.
? PARAMETER KEBERHASILAN KEGIATAN
§
Kehadiran wakil dekan FT
§
Kehadiran Dosen Undangan yang
telah kami undang
§
Jumlah peserta yang hadir 80 orang
§
Kegiatan ini berjalan sesuia
dengan waktu yang ditentukan
§
Serah terima kepengurusan berjalan
dengan lancar
? WAKTU DAN TEMPAT
Hari : Jumat dan Selasa
Tanggal : 13 dan 17 Juni 2013
Tempat : Koridor D dan Ruang R.203 Universitas Mercu
Buana
? Sasaran Kegiatan
Mahasiswa-mahasiswi Jurusan Teknik Industri Universitas Mercu Buana
Salam Industry.. Salam Unity.... |
The Big Family
Of Industrial Engineering
Faculty Technik
Mercu Buana
University
2010
Dengan segala ketulusan hati, kami ingin
mengucapkan terima kasih kepada :
?
Bapak Ir. Muhammad Kholil, MT, selaku Kepala Program
Studi Teknik Industri.
?
Seluruh Dosen yang memberikan bantuan serta semangat dan
Motivasi.
?
Keluarga Besar-Teknik Industri (IMTI) Angkatan 2010 yang
telah berjuang dan berpartisipasi untuk menyukseskan semua agenda Proker IMTI
Priode 2012-2013 ini.
? Keluarga Besar Teknik Industri (KB IMTI-UMB)
yang telah mendukung & berpartisipasi aktif.
Kwanku,Terima
Kasih dan Selamat Berjuang..
Salam Industri.....
Salam Unity....
“Satu Tahun Kita Bersama, Seumur Hidup Menginspirasi”
Salam Industri.....
Salam Unity....
“Satu Tahun Kita Bersama, Seumur Hidup Menginspirasi”
Rudini Mulya Daulay
Ketua Umum IMTI – FT UMB
2012/2013
......